Saya akan menunjukkan langkah demi langkah cara setting email di ponsel Nokia Series 60 dalam contoh ini saya memakai Nokia 6630 dengan kartu Mentari atau IM3. Misalkan anda mempunyai sebuah alamat email:majusell@yahoo.co.id dan anda akan melakukan setting email yahoo tersebut di ponsel Nokia 6630 anda,maka langkah-langkahnya adalah:
PESAN> PILIHAN >PENGATURAN >EMAIL >KOTAK SURAT >PILIHAN >KOTAK SURAT BARU
PE'ATURAN KOTAK SURAT:
- NAMA KOTAK SURAT: majusell
- JALUR AKSES DIGUNAKAN:indosatgprs
- ALAMAT EMAIL SAYA: majusell@yahoo.co.id
- SERVER SURAT KELUAR: smtp.mail.yahoo.co.id
- KIRIM PESAN: segera
- NAMA PENGGUNA: majusell
- KODE AKSES:1234567 (isikan dengan password email yg berlaku)
- SERVER SURAT MASUK: pop.mail.yahoo.co.id
- JENIS KOTAK SURAT: pop3
- PENGAMAN(PORT): Tidak Aktif
- LOGIN AMAN APOP: Tidak aktif.
PE'ATURAN PENGGUNA:
- BUKA: hanya judul
- KIRIM SLN KE PRIBADI: Ya/Tidak (terserah anda)
- MASUKKAN TANDA TGN: Ya/Tidak (terserah anda)
- NAMA SAYA: Maju Selular
BUKA OTOMATIS:
- Buka judul: tidak aktif
Keterangan:
Untuk dapat diakses melalui ponsel, maka fitur POP3 diserver yahoo harus kita aktifkan terlebih dahulu, caranya AKTIVASI FITUR POP3, klik disini
makasih gan tapi kok ngk bisa